Sebanyak 109 calon wisudawan ke-98 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jenderal Soedirman mengikuti acara pelepasan, Senin, 11 Desember 2017. Mereka akan mengikuti wisuda periode Desember 2017, yang akan diselenggarakan pada Selasa, 12 Desember 2017. Pada Periode ini untuk predikat Dengan Pujian/Cumlaude sebanyak 24 orang dan Sangat Memuaskan sebanyak 73 orang serta Memuaskan 12 orang. Tercatat sebagai predikat wisudawan dengan IPK Tertinggi Tingkat Fakultas…